Authorized Dealer & Distributor AC Midea Indonesia

Supplier Unit AC Inverter Midea & Linvol Elevator di Indonesia
Midea terus menghadirkan inovasi melalui teknologi canggih seperti HyperGraphene, XtremeDura, dan XtremeSave, yang memastikan produk lebih tahan lama, hemat energi, dan berkinerja optimal. Dengan standar kualitas tinggi serta harga yang kompetitif, Midea menjadi pilihan terbaik untuk solusi pendinginan, pemanas, peralatan rumah tangga, dan Linvol elevator. Jelajahi berbagai produk unggulan kami dan temukan yang paling sesuai dengan kebutuhan Anda.
PROYEK KAMI
Layanan Instalasi Unit AC
Pesan Sekarang Untuk Bisnis Anda
Bergabung Menjadi Mitra ProShop MIDEA


Kami berkomitmen untuk membangun masa depan kota dengan menghadirkan jaringan layanan yang luas di seluruh Indonesia. Melalui solusi inovatif, kami memberikan pengalaman bisnis dan kehidupan yang berkualitas tinggi, menjadikan setiap bangunan sebagai bagian penting dalam pertumbuhan dan perkembangan kota. Portofolio kami mencakup berbagai sektor, termasuk hunian, rumah sakit, industri, perkantoran, hotel, pusat perbelanjaan, dan sekolah, dengan tujuan memastikan bahwa setiap individu dapat menikmati kehidupan yang sehat, nyaman, dan rendah emisi karbon. Dengan menghimpun talenta terbaik, teknologi inovatif, dan produk unggulan, kami terus menciptakan ekosistem kehidupan yang lebih baik, berkontribusi dalam membangun lingkungan yang lebih aman, sehat, dan berkelanjutan bagi masyarakat dan generasi mendatang.
PT Genergy Global Indonesia
PT Genergy Global Indonesia adalah authorized dealer, supplier, dan distributor resmi untuk berbagai produk HVAC, AC residensial & komersial Midea, serta sistem elevator Linvol di Indonesia. Dengan pengalaman dan keahlian di industri pendinginan dan transportasi vertikal, kami menyediakan solusi inovatif untuk rumah, bisnis, dan proyek skala besar.
Kami berkomitmen menghadirkan produk berkualitas tinggi dengan teknologi terbaru, layanan purna jual terbaik, serta dukungan teknis profesional untuk memastikan kepuasan pelanggan. Dari perumahan hingga pusat bisnis dan industri, PT Genergy Global Indonesia siap menjadi mitra terpercaya dalam menyediakan sistem HVAC dan elevator yang efisien, andal, dan hemat energi.


Terbaru Dari Kami

Kerja Sama Genergy Indonesia Dengan Agung Sedayu Group Proyek Taman Palem & Chevalier School
Genergy Indonesia bekerja sama dengan Agung Sedayu Group dalam proyek Taman Palem Tower 2 dan Chevalier School, menghadirkan sistem VRF, AC split, dan water heater untuk kenyamanan dan efisiensi energi optimal. Dengan teknologi canggih dan instalasi profesional, kami memastikan solusi pendinginan dan pemanas terbaik bagi setiap bangunan.

Proyek Air Conditioning Villa, Hotel, Tempat Ibadah, dan Perkantoran Ulu Sagara, Bali
Genergy Indonesia turut berkontribusi dalam proyek Ulu Sagara, Bali, menghadirkan solusi air conditioning yang disesuaikan dengan kebutuhan setiap bangunan. Untuk area perkantoran, digunakan sistem VRF AHU yang efisien dan bertenaga, sementara tempat ibadah dilengkapi dengan ceiling AC untuk kenyamanan maksimal. Di villa, kami memasang AC split yang hemat energi dan memberikan kesejukan optimal.

Proyek Hotel & Apartment Tokiyo Riverside PIK 2 By Agung Sedayu Group
Genergy Indonesia dengan bangga menjadi bagian dari proyek Hotel & Apartment Tokyo Riverside PIK 2 yang dikembangkan oleh Agung Sedayu Group, menghadirkan solusi air conditioning yang efisien, modern, dan ramah lingkungan. Dalam proyek ini, kami memasang sistem VRF yang dirancang untuk memberikan distribusi udara yang merata, dan efisiensi energi yang optimal.
Quote Form
Tim kami dengan senang hati akan menjawab pertanyaan Anda. Isi formulir dan kami akan segera menghubungi Anda.
PT Genergy Global Indonesia.
AC, Heater, Elevator, & Home Appliances Authorized Dealer & Distributor In Jakarta
- GOLD COAST OFFICE Tower Liberty Lantai 7 Unit D Jl. Pantai Indah Kapuk Kelurahan Kamal Muara Kecamatan Penjaringan ,Jakarta Utara
- 08170075266
- salesmanager@genergymidea.co.id
- 08170075266